Monday 24 September 2012

Permainan 'Jawab Spontan' , Permainan yang menguji Konsentrasi

Jawab seluruh pertanyaan dibawah ini dengan spontan . Gak usah kelamaan mikir . Jawab aja dengan spontan . . . ^^


1. Kertas HVS warnya apa ?
2. Salju warnanya apa ?
3. Tissu warnya apa ?
4. Sapi minum ?





>> Yang jawab 'susu' , berarti konsentrasinya terganggu . Kan sapi minum air . . ^^

Lagi . . .

Konsentrasi ya . . ^-^

1. Rambut warnanya apa ?
2. Tinta warnanya apa?
3.  Aspal warnanya apa ?
4. Kelelawar tidurnya kapan ?





>> Yang jawab 'malam' , berarti konsentrasinya terganggu . Kan Kelelawar tidurnya siang . . xD

Lagi nih . . .
Konsentrasi dong! :)

1. Cendol warnanya apa ?
2. Daun kelapa warnanya apa ?
3. warna umum daun apa ?
4. Macam makan apa ?




>> Yang jawab 'rumput' , berarti konsentrasinya terganggu . Kan Macam makan daging~ (^.^)/


Salah berapa kalian ?? ^^

SMTown INA

KYYAAAAAAA~
Kemarin nonton SMTOWN INA!!! ><
Wah, sumpil (sumpah) ! Keren banget~
Aigoo, aigoo, akhirnya bisa lihat jonghyuun dengan mata kepala sendiri!!
So WOW!
Walaupun lihat dari jauh tapi aku masih gak percaya kalau kemarin tu aku ketemu jonghyun~
Aigoo~ ><
Dah gitu kemarin aku lihat abs'nya jonghyun!!
So WOW~
Dah gitu waktu terakhir'nya kyuhyun dadah2 ke tribune 2A~
Assseeeekkkkk~
Aaah, hari yang terlupakan.. ><






 Haha
Enjoy~ ^^

Tuesday 11 September 2012

Yuri SNSD @ commercial filming

Yuri had a commercial film for Mamonde . Yuri definitely looks more beautiful than flowers! ^^

[TRANS] Yuri memiliki film komersial untuk Mamonde. Yuri jelas terlihat lebih cantik dari bunga! ^^



4 September 2012
langsung dari Kakaotalk'nya Girls Generation . . ^^

Sorry, telat post! Hehehe . . .
Enjoy~ ^^